VARICELLA DAN HERPES ZOSTER

Oleh : dr. Endang Soekmawati Sp.KK VIRUS VARICELLA ZOSTER             Herpes Zoster merupakan salah satu penyakit yang disebabkan oleh virus Varicella Zoster. Sesuai dengan namanya, virus ini menyebabkan penyakit Varicella (cacar air) dan penyakit Herpes Zoster. Saat seseorang terinfeksi pertama kali dengan  virus tersebut, maka manifestasinya adalah penyakit Varicella. Bila Varicella berhasil disembuhkan, virus tersebut…

Lihat Selengkapnya